Monday, January 03, 2005

Susah Dapet BaM? Beli Online Aja!

Status Terakhir:

Edisi terbatas sudah habis. Masih tersedia edisi biasa, tanpa stiker. Jika tertarik, kirim saja email pemesanan ke writerstavern AT gmail DOT com. Harga Rp40.000.

________________

Berhubung semakin banyak saja yang mengirim mail mengenai susahnya nyari
Bertanya atau Mati! di toko-toko buku, gimana kalau beli aja online. Nanti tinggal tunggu di rumah sambil ongkang-ongkang kaki. Coba aja di...

  1. BearBookStore.com
    Di ujung kiri halaman Home ada kotak search. Ketikkan "bertanya atau mati." Tinggal klik BaM dari beberapa pilihan yang muncul.

  2. IniBuku.com
    Di kanan atas halaman Home ada kotak search. Ketikkan "bertanya atau mati." Saat hasil muncul, klik judul BaM.
Saya sendiri tidak/belum berafiliasi dengan kedua situs di atas. Karena mulai dari hari ini, jadi ikutan jualan deh, hehe.


LIMITED EDITION: GET THEM WHILE AVAILABLE!

Kebetulan, beres peluncuran buku kemaren, masih ada sisa 47 buku berlabel autographed copy.

Jadi kalau ada yang tertarik untuk jadi satu dari 100 orang yang punya, bisa beli. Khusus untuk daerah DKI Jaya dan Jawa Barat, bebas ongkos kirim (harga tetap Rp.40.000). Di luar dua propinsi itu, diskon 10% (jadi Rp. 36.000), tapi ongkos kirim tanggung sendiri (pake TIKI).

Caranya? Tinggal p-mail ke a_scriptwriter at yahoo dot com dengan subject [bam].

Salam,
--isman h. suryaman

PS: Untuk yang mau ditulisin secara spesifik, seperti "Untuk (taruh nama di sini) yang (taruh kalimat di sini)" tulis saja di mailnya, ya.

PPS: Jadi tawarannya adalah mendapatkan edisi eksklusif Autographed Copy seharga Rp. 40.000 dan bebas ongkos kirim (untuk DKI Jaya dan Jabar) atau Rp. 36.000,- tapi ganti ongkos kirim (untuk daerah lain).

4 comments:

snydez said...

huhuhuh :((( buku gue belom juga tuh dimintain tandatangan elo .. *snif..
--susah yah minta tolong jaman sekarang ..

Isman H. Suryaman said...

Weheheh... nggak nasib terus ketemunya, ya, Son? Pas Dagfest, datengnya baru maghrib, padahal gua jadwalnya jam tiga. Pas kopdar di kosan Ikez juga sama, padahal gua ada dari jam 2, hihi.

Riri Hanafi said...

I've tried! And it works!!
[*Looking to the distance, with amazed face*] hehe...

Thanks ya Mas... dan sukses selalu!! :)

Isman H. Suryaman said...

Thanks, Ade Via... semoga aja virus tawanya nyebar tuh di kantor, wehe.